29 Universitas Swasta Terbaik di Indonesia versi AppliedHe Private University Ranking 2024, Masuk Peringkat ASEAN

Mahasiswa baru. (Ist.)
Mahasiswa baru. (Ist.)
Sharing for Empowerment

JAKARTA KalderaNews.com – Cek di sini yuk 29 universitas swasta terbaik di Indonesia versi AppliedHe Private University Ranking 2024 yang bahkan sudah masuk peringkat ASEAN.

Pendidikan tinggi di Indonesia terus mengalami perkembangan pesat, terutama di sektor universitas swasta.

Banyak perguruan tinggi swasta yang telah menunjukkan kualitas akademik dan inovasi yang tak kalah bagusnya dengan universitas negeri, baik di tingkat nasional maupun internasional.

Salah satu lembaga pemeringkatan yang menyoroti pencapaian ini adalah AppliedHe Private University Ranking 2024, yang merilis daftar universitas swasta terbaik di Indonesia.

BACA JUGA:

Menariknya, beberapa universitas tersebut bahkan sudah masuk dalam peringkat ASEAN, memperlihatkan daya saing yang semakin tinggi.

Dari banyaknya universitas yang ada di kawasan Asia Tenggara, hanya ada 80 universitas negeri dan 80 universitas swasta di kawasan ASEAN yang masuk dalam daftar pemeringkatan AppliedHe Public & Private University Ranking 2024. Cek daftarnya di sini!

29 universitas swasta terbaik di Indonesia

1. Universitas Bina Nusantara

Skor: 66,20

2. Universitas Teknokrat Indonesia

Skor: 65,29

3. Telkom University

Skor: 64,97

4. Universitas Ciputra Surabaya

Skor: 64,51

5. Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Skor: 61,95

6. Politeknik Pariwisata NHI Bandung

Skor: 59,90

7. Universitas Ahmad Dahlan

Skor: 59,69

8. Universitas Muhammadiyah Surakarta

Skor: 57,66

 9. Universitas Bakrie Jakarta

Skor: 56,57

10. Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Skor: 56,49

11. Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka

Skor: 56,43

12. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Skor: 56,31

13. Universitas Bina Darma

Skor: 56,25

14. Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya

Skor: 56,25

15. Universitas Surabaya

Skor: 55,53

16. Universitas Pelita Harapan

Skor: 55,50

17. Universitas Islam Indonesia

Skor: 55,48

18. Universitas Mercu Buana

Skor: 55,17

19. Universitas Kristen Petra

Skor: 55,00

Dari 29 universitas swasta terbaik di Indonesia versi AppliedHe Private University Ranking 2024, masuk peringkat ASEAN, apakah ada nama kampusmu?

Cek Berita dan Artikel KalderaNews.com lainnya di Google News

*Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmuTertarik menjalin kerjasama dengan KalderaNews.com? Silakan hubungi WA (0812 8027 7190) atau email: kalderanews@gmail.com.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*