10 Beasiswa Luar Negeri Jarang Diminati, Padahal Uang Sakunya Besar, Sampai Rp 538 Juta Per Tahun!

Sharing for Empowerment

2.  Earmarked Scholarship University of Queensland, Australia

Program beasiswa ini terbuka untuk mahasiswa yang ingin kuliah S3. Beasiswa ini memberikan benefit bebas biaya kuliah, biaya hidup $ 32.192 atau sekitar Rp 500 juta per tahun.

Selain itu, mahasiswa juga dapatkan asuransi kesehatan. Informasi tentang beasiswa ini bisa dibaca di laman bit.ly/beasiswa_earmarked.

3. Australian Government Research Training Program Scholarship, University of Adelaide, Australia

Beasiswa S2 dan S3 ke Australia ini juga kurang diminati padahal punya benefit yang cukup lengkap, antara lain:

  • Bebas biaya kuliah
  • Biaya hidup $ 32.500 atau sekitar Rp 508 juta per tahun
  • Asuransi kesehatan

Program beasiswa ini biasa dibuka pada bulan Mei hingga Juni. Untuk informasi lainnya kamu bisa cek laman bit.ly/beasiswa_rtps

4. SBW Berlin Scholarship, Jerman

Beasiswa S1 dan S2 ke Jerman ini juga jarang diminati, namun punya uang saku besar. Beasiswa ini menawarkan benefit berupa:

  • Biaya kuliah penuh
  • Uang saku bulanan 480 euro atau sekitar Rp 8,1 juta

Informasi lain mengenai beasiswa ini bisa dibaca di laman bit.ly/beasiswa_sbw

5. ETH Zurich Excellence Scholarship Swiss

Kalau beasiswa satu ini terbuka untuk kamu yang ingin lanjut S2 ke Swiss. Beasiswa ini biasa dibuka pada bulan November hingga Desember.

Benefit yang diberikan beasiswa ini cukup lengkap namun jarang diminati. Adapun benefitnya adalah:

  • Biaya kuliah penuh
  • Uang saku Rp 112 juta per semester
  • Supervisi khusus oleh pihak kampus

Informasi lain mengenai beasiswa Zurich Excellence Scholarship Swiss bisa dibaca di laman bit.ly/beasiswa_ethz




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*