Ada Beragam Metode Debat, Asah Keterampilan Berbicara dan Berpikir Kritis

Ilustrasi: Kompetisi debat. (Ist.)
Ilustrasi: Kompetisi debat. (Ist.)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Inilah 7 metode debat yang paling populer di dunia, untuk mengasah keterampilan berbicara dan berpikir kritis. Kamu wajib tahu nih!

Debat merupakan suatu bentuk interaksi verbal yang memungkinkan pesertanya untuk menyampaikan argumen, mempertahankan pandangan, dan menguji kebenaran suatu proposisi.

Di seluruh dunia, debat telah menjadi sarana yang efektif untuk mengasah keterampilan berbicara, berpikir kritis, dan membangun kepercayaan diri.

Ada beragam metode debat yang berkembang di berbagai belahan dunia, masing-masing memberikan nuansa dan pendekatan yang unik.

BACA JUGA:

Nah, berikut 7 metode debat yang populer di dunia:

Parliamentary Debate

Metode ini merupakan salah satu yang paling umum digunakan di tingkat perguruan tinggi dan dalam kompetisi debat internasional.

Dalam debat parlementer, dua tim berhadapan dengan argumen yang belum mereka persiapkan sebelumnya.

Masing-masing tim terdiri dari dua atau tiga pembicara yang secara bergantian menyampaikan argumen dan merespons argumen lawan.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*