Kampus Luar Negeri Terbaik bagi Penerima  Beasiswa LPDP

Beasiswa LPDP. (dok.lpdp)
Beasiswa LPDP. (dok.lpdp)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Ada cukup banyak kampus luar negeri yang mendukung program beasiswa LPDP. Berikut beberapa kampus luar negeri terbaik bagi penerima beasiswa LPDP.

Melalui program beasiswa ini, para pelajar akan mendapatkan biaya pendidikan penuh, uang saku berlimpah, serta keuntungan lain di program tersebut.

BACA JUGA: 

Nah, inilah daftar kampus luar negeri terbaik bagi para calon penerima beasiswa LPDP:

The University of Melbourne

Kampus ini termasuk lebih difavoritkan oleh pelajar Indonesia dan lokasinya ada di Australia. Ada sekitar 673 mahasiswa peraih beasiswa LPDP yang melanjutkan studi di kampus tersebut. 

University of Melbourne hingga sekarang sudah ada di ranking 14 dunia menurut QS WUR 2024.

Lalu untuk pilihan fakultas juga cukup banyak namun yang banyak dipilih ada bidang Education, Law & Legal Studies, Sport. 

Wageningen University & Research 

Kampus ini lokasinya ada di Belanda dan jumlah pelajar Indonesia sekitar 669 orang. Mereka semua masuk lewat jalur LPDP dan semuanya tersebar di berbagai program studi.

Pilihan prodi yang bisa dipilih ada 20 bachelor, 30 program S2 dan 3 master online program.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*