Jakarta Masuk Daftar Kota dengan Kuliner Terenak di Dunia Versi Taste Atlas 2023

Sate ayam (indoindians)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Jakarta masuk dalam jajaran kota dengan kuliner terenak. Kota mana aja yang punya makanan enak? Ini daftarnya!

Demikian dilaporkan Taste Atlas, yang adalah laman panduan wisata kuliner asal Korasia.

Taste Atlas membagikan daftar kota di seluruh dunia dengan makanan lokalnya. Daftar tersebut dibuat berdasarkan data yang dihimpun dari internet.

BACA JUGA:

“Kami menggabungkan rata-rata peringkat hidangan lokal dan regional terbaik yang disajikan di kota tertentu, peringkat rata-rata hidangan nasional yang disajikan di kota itu, dan peringkat rata-rata Google untuk restoran tradisional terbaik di kota itu,” ujar tim Taste Atlas.

Nah, hasilnya kota Florence, Italia, menduduki peringkat puncak dengan perolehan skor 4,71 poin dari total 5 poin.

Menurut Taste Atlas, kuliner di Florence khas akan menunya yang sederhana, namun dimasak menggunakan bahan-bahan lokal berkualitas tinggi.

Beberapa kota lainnya di Italia juga masuk ke jajaran 15 besar, yaitu Roma, Napoli, Milan, dan Venice.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*