Wawancara dengan Aditya Adiredja,  Transgender Asal Indonesia yang Jadi Profesor Matematika di University of Arizona

Potret Dr. Aditya Adiredja, profesor matematika di University of Arizona.(science.arizona.edu)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com– Pada usia 12 tahun Aditya Adiredja berimigrasi dari Indonesia ke Amerika Serikat.

Di masa kecil ia mengatakan sering mengalami kesulitan belajar Matematika. Namun kini penyandang gelar doktor Pendidikan Matematika dari University of California Berkeley itu berhasil menjadi associate professor Matematika di College of Science, University of Arizona.

Adi Adiredja, demikian ia menyebut dirinya, dalam situs personalnya mendaku diri sebagai a queer person of color. “Queer” adalah sebutan lain untuk transgender tertentu.

BACA JUGA:

Disamping sebagai akademisi Adi Adiredja menikmati waktunya dengan mengasuh anak adopsi dan anak tirinya bersama suaminya. Ia juga aktif dalam kegiatan paduan suara komunitas.

Untuk merayakan Asian Pacific Islander Desi American (APIDA) Heritage Month, College of Science University of Arizona berbincang-bincang  dengan Adi Adiredja. Wawancara itu dipublikasikan di situs resmi College of Science  University of Arizona, Senin, 10 April 2023. Kami menerjemahkannya berikut ini:




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*