Siswa Sekolah Tarakanita 3 Berdialog dengan Menteri Siti Nurbaya Tentang Kegiatan “Mengompos” di Sekolah

Sharing for Empowerment

Sekolah Tarakanita yang memiliki pendidikan karakter Tarakanita (PKT) salah satunya adalah keadilan perdamaian dan keutuhan ciptaan (KPKC) membentuk karakter para siswa agar mencintai lingkungan. Hal tersebut terlihat jelas di stand Sekolah Tarakanita 3.

Siswa-siswi Sekolah Tarakanita 3 pun berdialog dengan Menteri Lingkungan Hidup, Siti Nurbaya tentang kegiatan mengompos di sekolah.

Semoga dengan kegiatan Kompos Satu Negeri masyarakat sekitar semakin bijak dalam mengolah sampah organik di sekitar. (Nina Guru SD Tarakanita 3)

Cek Berita dan Artikel KalderaNews.com lainnya di Google News

*Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmuTertarik menjalin kerjasama dengan KalderaNews.com? Silakan hubungi WA (0812 8027 7190) atau email: kalderanews@gmail.com




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*