SURABAYA, KalderaNews.com – Gereja Katolik memilik tradisi memulai dan memasuki masa Prapaskah dengan Misa Rabu Abu. Misa Rabu Abu menjadi moment penting dalam Gereja Katolik.
Pada Misa Rabu Abu umat Katolik menerima tanda abu pada dahi sebagai simbol pertobatan dan penyerahan diri kepada Tuhan.
Misa Rabu Abu menjadi awal untuk memasuki masa Prapaskah dan umat Katolik berkewajiban melakukan puasa dan pantang.
BACA JUGA:
- 30 Ucapan Perayaan Jumat Agung yang Singkat Tapi Penuh Makna Mendalam
- Kutipan Inspiratif Tokoh Suci dan Tokoh Kitab Suci Cocok Untuk Ucapan Kamis Putih
- Fajar Paskah Tiba, Inilah Kumpulan Ucapan Selamat Paskah Singkat dalam Bahasa Inggris
Kapan saja jadwal Misa Rabu Abu di Surabaya, Sidoarjo dan Gresik? Berikut ini jadwal lengkapnya:
- St. Mikael, Perak
Jl. Tanjung Sadari 49, Surabaya
pk. 05.00 ; 18.00 - Kelahiran SP. Maria, Kepanjen
Jl. Kepanjen 4-6, Surabaya
pk. 05.30 ; 17.00 ; 20.00 - St. Marinus Yohanes, Kenjeran
Jl. Memet Sastrowiryo 1,Surabaya
pk. 05.30; 17.30; 19.30 - Ratu Pencinta Damai, Pogot
Jl. Pogot Baru 77, Surabaya
pk. 05.30; 18.30 - Kristus Raja, Ketabang
Jl. Residen Sudirman 3, Surabaya
pk. 05.30; 07.30; 16.30; 18.30 - St. Vincentius a Paulo, Widodaren
Jl. Widodaren 15, Surabaya
pk. 05.30; 17.00; 19.00 - St. Maria Tak Bercela, Ngagel
Jl. Ngagel Madya 1, Surabaya
pk. 06.00; 16.30; 19.00 - Gereja St. Yosafat Surabaya
pk. 06.30; 18.00 - Kapel RS. Gotong Royong
pk. 18.00 - Hati Kudus Yesus Katedral
Jl. Polisi Istimewa 15, Surabaya
pk. 05.30; 06.30; 16.30; 18.30 - St.Yohanes Pemandi, Wonokromo
Jl. Gadung 15, Surabaya
pk. 05.30; 17.00; 19.00 - Gembala Yang Baik,
Jemur Andayani
Jl. Jemur Andayani X/14,
Surabaya
pk. 05.30; 10.00; 17.00; 19.30 - Roh Kudus, Rungkut
Jl. I Gusti Ngurah Rai 97,
Puri Mas, Surabaya
pk. 06.00; 16.30; 19.30 - St. Paulus, Juanda
Jl. Raya Juanda Km 1,2
Gedangan, Sidoarjo
pk. 05.30 (umum)
pk. 16.30; 19.30 (wilayah) - Salib Suci, Tropodo
Jl. Raya Wisma Tropodo, Waru,
Sidoarjo
pk. 05.30; 18.00 - St. Maria Annuntiata, Sidoarjo
Jl. Monginsidi 13, Sidoarjo
pk. 08.00; 16.30; 19.00 - Stasi St. Andreas, Porong
Sidoarjo
pk. 18.00 - Paroki St. Monika, Krian
Sidoarjo
pk. 05.30; 18.00 - St. Yusup, Karangpilang
Jl. Mastrip Kebraon I/1, Surabaya
pk. 07.00; 18.00 - Sakramen Mahakudus,
Pagesangan
Jl. Pagesangan Baru 4, Surabaya
pk. 05.30; 18.00 - Redemptor Mundi, Dukuh Kupang
Jl. Dukuh Kupang Barat I/7,
Surabaya
pk. 06.00; 08.00
pk. 10.00: 12.00 (Inggris)
pk. 18.00 - St. Aloysius Gonzaga,
Darmo Satelit
Jl. Satelit Indah I Kav. HN-1,
Surabaya
pk. 05.30; 18.00 - St. Yakobus, Citra Raya
Jl. Puri Widya Kencana
Blok LL-1, Citra Raya, Surabaya
pk. 05.30; 19.00 - St. Stefanus, Tandes
Jl. Manukan Rukun 23-25,
Surabaya
pk. 05.30; 18.00 - St. Perawan Maria, Gresik
Jl. A. Rahman Hakim 16, Gresik
pk. 18.00
Cek Berita dan Artikel KalderaNews.com lainnya di Google News
*Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmu. Tertarik menjalin kerjasama dengan KalderaNews.com? Silakan hubungi WA (0812 8027 7190) atau email: kalderanews@gmail.com
Leave a Reply