Tip Ampuh Untuk Tetap Sehat dan  Cegah Penyakit Setelah Lebaran, Agar Badan Tetap Bugar

Ilustrasi: Tips belanja kue Lebaran. (Ist.)
Ilustrasi: Kue Lebaran. (KalderaNews/Ist.)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Berkumpul bersama teman dan kerabat saat Idulftri tidak akan asyik tanpa hidangan khas Lebaran. Beragam jenis kudapan akan tersaji di hari Lebaran dan sangat menggoda untuk disantap setelah satu bulan menjalankan puasa.

Banyak jenis makanan Lebaran mengandung lemak dan kalori tinggi. Bila konsumsi jenis makanan ini tidak kita kendalikan, tidak hanya bedan badan yang naik, tetapi kesehatan kita juga bisa terganggu.

BACA JUGA:

Inilah tip ampuh sehat dan cegah penyakit pasca Lebaran yang harus kamu tahu sejak usia belia. Cekidot!

Intinya pengendalian

Men Idulfitri yang menggoda lidah dan selera memang sayang bila dilewatkan. Apalagi bila dinikmati bersama kerabat. Agar tubuh tetap sehat setelah Lebaran dan mencegah penyakit, kit aharus tetap bisa mengendalikan diri, terutama bila telah memiliki penyakit metabolik.

Pilih yang disukai

Menu Idulfitri memang sangat beragam. Biasanya kita akan makan lebih dari satu jenis. Untuk mencegh makan berlebihan, pilihlah satu hidangan favorit dan makan dalam porsi secukupnya saja. Jika ingin makan lebih dari satu makanan, berarti porsinya harus lebih sedikit.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*