Hari Media Sosial 10 Juni, Inilah Tip Menggunakan Media Sosial dengan Cerdas

Sharing for Empowerment

Oleh karena itu, batasi penggunaan media sosial dengan bijak dan cerdas.

Pakai kemampuan profiling

Hati-hati bila berkenalan dengan orang baru melalui media sosial! Media sosial juga dipakai oleh orang yang ingin berbuat kejahatan dengan cara menipu, misalnya. Jangan muda tergoda dengan obrolan atau rayuan manis yang ternyata merupakan penipu yang dapat merugikan.

Perhatikan saat reshare atau repost

Media sosial merupakan tempat paling potensial untuk menyebarkan informasi. Sayangnya, hal ini juga digunakan oleh pembuat dan penyebar hoaks. Bila suka menyebar kembali sebuah informasi, pastikan informasi yang disebar bukan hoaks atau terkait SARA.

Saat menyebar sebuah informasi pastikan mencantumkan sumber agar terhindar dari tuduhan plagiasi atau mencuri konten orang lain.

Pilah pilih itu tidak salah

Saat menggunakan media sosial, kita berhak dan mempunyai otoritas penuh untuk memilah dan memilih akun-akun yang kita ikuti. Memilih akun dengan vibe positif dalam membuat perkembangan diri lebih baik.

Memilah dan memilih akun yang baik dan positif juga dapat membuat jaringan relasi bertambah.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*