15 Ucapan Inspiratif Harkitnas Bertema Perang Melawan Corona

Ilustrasi: 20 Mei, Hari Kebangkitan Nasional. (Ist.)
Ilustrasi: 20 Mei, Hari Kebangkitan Nasional. (Ist.)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) jatuh pada Kamis, 20 Mei 2021. Tanggal tersebut dipilih bertepatan dengan berdirinya organisasi Boedi Oetomo tahun 1908 oleh Dr Wahidin Sudiro Husodo.

Harkitnas ini bertujuan untuk memperingati hari berdirinya organisasi Boedi Oetomo. Harkitnas pertama kali diperingati di Yogyakarta tahun 1948 pada masa Presiden Soekarno. Kemudian, setiap tahunnya pada tanggal 20 Mei ditetapkan sebagai Hari Kebangkitan Nasional. Tahun ini, peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke-113 mengambil tema “Bangkit! Kita Bangsa yang Tangguh!”.

Tujuan peringatan 113 tahun Kebangkitan Nasional 2021 adalah untuk terus memelihara, menumbuhkan, dan menguatkan semangat gotong royong sebagai landasan dalam melaksanakan pembangunan dan selalu optimis menghadapi masa depan, untuk mempercepat pemulihan bangsa dari pandemi Covid-19.

BACA JUGA:

Pada Hari Kebangkitan Nasional ini, banyak hal dapat dilakukan, salah satunya yaitu membagikan ucapan Harkitnas. Nah, berikut ini kumpulan ucapan Hari Kebangkitan Nasional bertema perang melawan Corona.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*