Duh, Cyberbullying pada Perempuan Selama WFH Covid-19 Tetap Memprihatinkan

Sharing for Empowerment

Berdasarkan hasil ini terlihat 85% perusahaan belum punya kebijakan pelecehan seksual selama WFH. Mayoritas korban juga tidak melaporkan kasusnya ke HRD dikarenakan korban tidak percaya HRD akan berpihak untuk melindunginya atau merasa HRD tidak akan melakukan apapun. Dari banyaknya laporan yang masuk, korban acap kali merasakan tekanan, anxiety, dan takut kehilangan pekerjaan.

Dalam hal ini Nefa menyarankan perusahaan merancang berbagai inisiatif atau strategi terkait pelecehan seksual terutama edukasi bagi para karyawannya. Adanya platform agar HRD dapat mengetahui apa yang terjadi dengan korban secara anonymous nampaknya perlu disiapkan oleh perusahaan agar cyberbullying teratasi secara menyeluruh dalam lingkungan kerja.

* Jika merasa artikel ini bermanfaat, silakan dishare pada saudara, sahabat dan teman-temanmu




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*