Program Beasiswa TIAS School for Business and Society

Program Beasiswa TIAS School for Business and Society
Kampus TIAS School for Business and Society (KalderaNews/TIAS)
Sharing for Empowerment

JAKARTA, KalderaNews.com – TIAS School for Business and Society mengerti akan kebutuhan  finansial untuk mendanai pendidikan MBA/MScBA. Seperti Anda, kami juga mengerti bahwa ilmu adalah kekuatan dan pendidikan tidak ternilai harganya. Oleh karena itu kami menawarkan beasiswa prestasi untuk calon MBA/MScBA yang berkualitas.  Program ini juga bertujuan untuk membantu kandidat MBA/MScBA secara finansial.

Karena jumlahnya yang terbatas dan diberikan merata kepada kandidat yang berkualitas, mempersiapkan diri dan mendaftar lebih awal sangat direkomendasikan. 

BACA JUGA:
TIAS Business School: Studi di Belanda-A Sweet Honeymoon Stage
Studi di Belanda: Interview with Mr. Julian Rawel, Lecturer at TIAS Business School

Beasiswa untuk International Full-time MBA (https://apply.tias.edu/ft_mba)
– TIAS – NESO Regional scholarships (beasiswa regional) (bervariasi per area). 
– Beasiswa TIAS untuk Academic Excellence (Keunggulan akademik)  (3-6 beasiswa)
– Beasiswa TIAS untuk High achievers in Industry / Future leaders (Performans terbaik di Industri / Pemimpin masa depan)  (3-6 beasiswa)
– Beasiswa TIAS untuk Women in Business (wanita dalam dunia bisnis) ; diprioritaskan untuk kandidat dari negara berkembang (minimum 8 beasiswa)
– Beasiswa TIAS untuk Sustainability and responsibility (Keberlanjutan dan tanggung jawab); diprioritaskan untuk kandidat dari negara berkembang  (3-6 beasiswa)
– TIAS Corporate scholarship (Beasiswa korporat – TIAS) ((2-4 beasiswa)




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*