Artpreneur Talk 2018 Akan Singkap Karakteristik Generasi Milenial

Sharing for Empowerment
Outlook Ekonomi dan Peluncuran Artpreneur Talk 2018 di Jakarta, Selasa, 30 Januari 2018 (KalderaNews/Ist)


JAKARTA, KalderaNews.com – Presiden Joko Widodo menargetkan pertumbuhan ekonomi di Indonesia pada tahun 2018 akan mencapai 5,4 persen, atau meningkat 0,3 persen dari target 2017 sebesar 5,1 persen. Sangat disadari bahwa pertumbuhan ekonomi ke depan tergantung pada consumer-nya yang sekarang ini dikuasai oleh Generasi Milenial atau yang biasa dikenal dengan generasi Y (generasi bebas).

Pada tahun 2015 jumlah millenial di Indonesia ada 84 juta orang berdasarkan data dari Bappenas. Sedangkan jumlah penduduk di Indonesia mencapai 255 juta. Jadi kalau di persentasikan, millenials ada sekitar 33% dari penduduk Indonesia. Sementara jika melihat dari usia produktif yang ditentukan oleh pemerintah yakni 16-64 tahun.

Millenials Indonesia ini terbagi menjadi 3 kelompok. Kelompok pertama adalah The Students Millenials yang lahir pada tahun 1993 hingga 2000. Tahun 2015 kelompok ini rata-rata berusia 15-22 tahun. Smartphone sudah masuk di era ini, dan media sosial juga sudah mulai digunakan.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*