Pendaftaran Beasiswa Prima Bankaltimtara Buat Mahasiswa S1/D3 Tutup 4 Mei 2020

Penampilan siswa-siswi Sekolah Bogor Raya di Indonesian Cultural Caravan 2019 Northern Illinois University, De Kalb-Illinois, Jumat, 27 September 2019.
Penampilan siswa-siswi Sekolah Bogor Raya di Indonesian Cultural Caravan 2019 Northern Illinois University, De Kalb-Illinois, Jumat, 27 September 2019 (KalderaNews/KBRI Chicago)
Sharing for Empowerment

BALIKPAPAN, KalderaNews.com – PT BPD Kaltim Kaltara melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) pada bidang pendidikan memberikan beasiswa untuk mahasiswa/i semester 4 dari seluruh program studi S1/D4 di Perguruan Tinggi yang bermitra.

Beasiswa ini menjadi wujud nyata PT BPD Kaltim Kaltara sebagai agent of development yang turut memberikan perhatian besar pada pengembangan kualitas sumber daya manusia di Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara.

Beasiswa yang ditawarkan mencakup uang beasiswa sebesar Rp.600.000,- per bulannya selama setahun dan pembinaan dalam bentuk pelatihan soft skill serta kegiatan lain.

BACA JUGA:

Perguruan Tinggi Mitra dalam beasiswa ini: Akademi Kebidanan Mutiara Mahakam – Samarinda, Akademi Keperawatan YARSI – Samarinda, IKIP PGRI Kaltim – Samarinda, Institut Agama Islam Negeri Samarinda, Politeknik Bisnis Kalimantan Utara – Tarakan, Politeknik Kesehatan Kalimantan Timur – Samarinda, Politeknik Malinau dan Politeknik Negeri Balikpapan.

Selanjutnya ada juga Politeknik Sendawar – Kutai Barat, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bulungan Tarakan, Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Awang Long – Samarinda, Sekolah Tinggi Pertanian Kutai Timur – Sangatta, STIE Madani Balikpapan, STIKES Wiyata Husada Samarinda, Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda, Universitas Balikpapan, Universitas Borneo Tarakan, Universitas Kutai Kartanegara – Tenggarong, Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur – Samarinda, Universitas Mulawarman – Samarinda dan Universitas Nahdlatul Ulama – Samarinda.




Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*